Srawung Pendidikan #2 FIP UNY: Mengupas Praksis Pendidikan Persekolahan Siswa dan Guru di Era Digital
Submitted by admin_fip on Thu, 2024-10-10 15:00Unit Kajian Ilmu Pendidikan Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi Universitas Negeri Yogyakarta (FIPP UNY) kembali menggelar Srawung Pendidikan. Srawung Pendidikan #2 ini mengangkat tema "Praksis Pendidikan Persekolahan Siswa dan Guru" dan diselenggarakan secara daring pada hari Rabu, 9 Oktober 2024.